Minggu, 01 Juni 2014

Ternary Search

Kuliah di semester enam memang bukan main-main, setiap waktu luang yang saya miliki harus digunakan untuk mengerjakan proyek perangkat lunak. Akibatnya blog ini menjadi kurang terurus. Syukur-syukur kesibukan mengurus proyek itu sudah mulai menurun, dan saya bisa kembali menulis.

Topik yang dibahas kali ini adalah ternary search. Bagi coder pemula, pastinya pernah mendengar istilah binary search. Anda juga mungkin pernah mendengar bahwa jika binary menyatakan dua, maka ternary menyatakan tiga. Jadi yang akan dibahas ini adalah pencarian ternary, yaitu dengan membagi tiga daerah. Kira-kira seperti ini: